Pernahkah kalian melihat tombol like atau suka di facebook? Mungkin selalu,itulah yang akan saya bahas pada pembahasan ini.Tombol ini memiliki fungsi yang pertama memudahkan pengunjung karena ia bisa merespon postingan hanya dalam sekali klik, kedua mempromosikan postingan anda ke facebook karena apabila ia menyukai artikel
atau postingan tersebut automatis akan nge-link ke profil facebook mereka.
Karena anda telah mengetahu manfaat menambah tombol like ini ke postingan anda lantas apa yang harus anda lakukan? berikut cuplikan kode yang harus anda pasang ke Edit HTML.
Pemasangan Tombol Suka
- Silahkan masuk ke akun anda.
- Setelah itu, ke rancangan kemudian klik tab Edit HTML.
- centang expand by widget Jika perlu
- Cari kode <data:post.body/> kemudian tambahkan kode berikut dibawah kode sebelumnya.
Kode Percobaan/experiment code
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<iframe allowTransparency='true' expr:src='"http://www.facebook.com/plugins/like.php?href=" + data:post.url + "&layout=standard&show_faces=false&width=100&action=like&font=arial&colorscheme=light"' frameborder='0' scrolling='no' style='border:none; overflow:hidden; width:410px; height:40px;'/>
</b:if>
Note :
- Jika kode data Terdapat 2 yang sama letakkan experiment code pada bagian yang terakhir atau yang kedua
- Pada kode warna merah tebal, silahkan atur lebarnya sesua main-wrapper template anda.
- Kode yang warna merah adalah kode penempatan.(Baca kode penempatan)
Ling Asal: http://foxest.blogspot.com/2010/07/menambah-tombol-sukalike-pada-akhir.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Suka dengan Postingan ini. Jgn lupa Follow Via FB klik disini